Hukum Terkait Jual Beli Kredit Atau Cicil Dalam Islam

Hukum Terkait Jual Beli Kredit Atau Cicil Dalam Islam

Hukum terkait Jual Beli Kredit atau Cicil بِسْمِ اللّه. والحمد لله والصلاة والسلام على رسول الله وعلى آله وأصحابه ومن والاه. أما بعد: Permasalahan Jual-beli kredit atau Jual-beli dengan pembayaran cicilan/bertahap, terdapat beberapa rincian: – Bila terjadinya akad hanya antara 2 orang yaitu penjual (sang pemilik barang atau wakil dari sang pemilik barang) dan pembeli […]

Hukum Seorang Laki-Laki Menjadi Dokter Kandungan

Hukum Seorang Laki-Laki Menjadi Dokter Kandungan

Hukum laki-laki menjadi dokter kandungan. Assalamu’alaikum ustadz, Afwan ana mau bertanya, apa hukumnya bekerja sebagai dokter kandungan laki-laki dimana pekerjaan ini mengharuskan saya untuk melihat kemaluan wanita sedangkan dalam wilayah kerja ada dokter spesialis kandungan wanita. Apakah hasil penghasilan yang saya dapat haram atau bagaimana ustadz? Pertanyaan ini pernah di tanyakan kepada syaikh Abdullah bin Jibrin […]

Hukum Jual Beli Saat Adzan Shalat Jumat

Hukum Jual Beli Saat Adzan Shalat Jumat

Diantara salah satu praktek jual beli yang dilarang adalah pada waktu azan shalat jum’at. Allah ta’la berfirman : يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِذَا نُودِيَ لِلصَّلَاةِ مِنْ يَوْمِ الْجُمُعَةِ فَاسْعَوْا إِلَىٰ ذِكْرِ اللَّهِ وَذَرُوا الْبَيْعَ ۚ ذَٰلِكُمْ خَيْرٌ لَكُمْ إِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُونَ   “Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jumat, maka bersegeralah kamu kepada […]

Membeli Rokok

Hukum Rokok Dan Sikap Ketika Orang Tua Menyuruh Membeli Rokok

Pertanyaan : Bolehkah kita menolak kalau ayah menyuruh membeli rokok? Jawaban : Rokok mengandung zat- zat yang berbahaya bagi tubuh manusia, dan syariat islam telah menjelaskan bagaimana hukum mengkomsusinya, karena di tinjau dari sisi syariat, rokok adalah suatu yang buruk, menyia – nyiakan harta, dapat menggangu orang lain, memberikan mudharat dan dapat membunuh secara perlahan […]

Memeriksa Handphone Suami

Hukum Menyadap Handphone

Pertanyaan : Assalammu’alaikum warahmatullah Ada sebuah perusahaan swasta yg bergerak di bidang jasa penyelidikan dan pengawasan atau biasa kita kenal dgn nama detektif. Adapun salah satu jasa yg ditawarkan ialah bisa menyadap HP seseorang yaitu bisa mengetahui panggilan masuk, pesan, dan semua aktifitas di hp tersebut, ada klien seorang ibu rumah tangga yg curiga terhadap […]